Membuat daftar pustaka pada Word 2010

Wednesday, July 11, 20120 comments

Tahukah anda bahwa daftar pustaka dari makalah atau tulisan lainnya yang anda buat dengan Microsoft Word 2010 bisa dibuat dengan mudah? Microsoft Word 2010 menyediakan fasilitas ini, dan sekarang kita akan mencoba membahasnya. Mudah-mudahan anda bisa mendapat manfaat dari tutorial tentang cara membuat daftar pustaka pada Word 2010 ini.

Sebelumnya itu, perlu dijelaskan dari awal bahwa yang namanya sumber pustaka terdiri dari beberapa jenis. Ada buku, artikel jurnal ilmiah, dokumen dari website, dan sebagainya
Share this article :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Tips and Tutorials - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger